UltraISO adalah sebuah perangkat lunak (yang biasa dinamakan software) yang digunakan untuk membuat salinan data CD/DVD (mengedit langsung) persis seperti aslinya (image), mengkonversi, serta melakukan ekstrak ISO file. UltraISO memakai unifikasi jendela ganda interface.
Jika mau menambah atau mengurangi file-file dari dan ke dalam file image. Caranya adalah dengan men-drag dan men-drop. Dengan UltraISO kita mampu menangani format image yang beraneka macam seperti : ISO, CIF, IMG, BIN, NRG, MDS, CCD, BWI, DMG, ISZ, DAA, UIF, dan HFS. Selain itu kita mampu membuat CD/DVD bootable dengan cepat dan mudah.
Untuk Download klik :Disini
Selamat Mencoba :D
UltraISO 9.53
Diposting oleh
Agung
Rabu, 23 Juli 2014
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar
Berkomentarlah dengan sopan jangan berkata kasar
dilarang post link Video18++ atau yang berbau porno
Dilarang Spam
harus saling berbagi dengan yang lainnya